Manajer tim Idemitsu Asia, Hiroshi Aoyama, menilai performa pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang, pada hari pertama Moto2 Republik Ceska 2020 sudah positif. Untuk pertama kalinya Andi Gilang mengaspal di lintasan Automotodrom Brno pada dua kali sesi latihan bebas hari pertama Moto2 Republik Ceska 2020, Jumat (7/8/2020). Pada sesi FP1 Moto2 Republik Ceska […]