Komedian Sulemenunjukkan keseriusannya menjalani hubungan asmara dengan Nathalie Holscher. Bahkan Suletak sungkan mengungkapkan niatnya untuk menikahi wanita yang dulu dikenal sebagai discjockey tersebut. Hal itu terungkap saat Sule dan Nathalie Holschertampil di acara Okay Bos yang tayang pada Selasa (6/10/2020). Di penghujung acara, Raffi Ahmad sebagai host menanyakan keseriusanSule. "Kapan nikah?" tanya Raffi. Pertanyaan Raffi […]