FAKTA Pembobolan Kartu Kredit: Diduga Libatkan 6 Artis hingga Bantahan Gisella Anastasia

Anggota Subdit V Siber Ditreskrimun Polda Jawa Timur (Jatim) menangkap tiga sindikat pembobol kartu kredit atau carding. Yakni satu pembobol kartu kredit dan dua pengusaha agen wisata yang memanfaatkan hasil pembobolan kartu kredit tersebut. Tiga tersangka adalah MR, aktor pembobol kartu kredit yang membeli fasilitas travel seperti penerbangan dan hotel. Sementara dua pengusaha agen wisata […]