Perlunya Bahu Membahu Antar Lembaga dan Kementerian Atasi Peningkatan Rokok Elektrik

— Seiring dengan tren rokok elektrik, jumlah perokok elektrik di Indonesia pun terus bertambah setiap tahunnya. Seperti melihat dari data dari Riset Kesehatan Dasar(Riskesdas) tahun 2018, dibandingkan 2016 kenaikan penggunaan rokok elektrik pada rentang usia 10 sampai 18 mencapai 0,7 persen menjadi 2,7 persen. Dampak dari rokok elektrik pun sudah terbukti tidak kalah berbahaya dibandingkan […]