Ahli China: Pandemi Corona Bisa Terkendali pada Akhir April

Kasus pandemi virus corona atau covid 19 dilaporkan terus meningkat di berbagai negara. Hingga saat ini, lebih dari 1 juta orang di seluruh dunia telah terinfeksi. Muncul di China pada Desember 2019 lalu, pandemi corona bisa terkendali pada akhir April, kata seorang ahli. Mengutip dari hingga Jumat (3/4/2020) malam, total 1.034.163 orang di seluruh dunia […]